- Siapkan stage dengan ukuran 400 x 250
px .
- Buatlah tombol load movie berwarna abu-abu #666666
- Buat objek kotak ukuran 170 x 170 px tanpa fill.
- Kemudian buatlah sebuah movie clip kosong sebagai target, tempatkan registration point di kiri atas objek kotaks.
- Simpan animasi dengan nama load movie.
- Buatlah file baru dengan ukuran 170 x 170 px dengan background color warna abu abu.
- Buatlah animasi zoom in dan zoom out lingkaran
- Simpan file tersebut dan publish ke dalam bentuk SWF (beri nama lingkaran)
- Pilih registration point/movie klip yang dibuat berikan nama instance target.
- Pilih tombol load movie dan bukalah action script (f9) tulislah script berikut:
On
(release) { loadMovie(“lingkaran.swf”, “target”); }
- Simpan file tersebut dan publish menjadi swf.
0 Post a Comment:
Posting Komentar